Mekanisme Teknis Penatausahaan, Penilaian, Akuntansi & Pelaporan Aset/Barang Milik Daerah

Aset dan barang merupakan kekayaan dimiliki oleh setiap daerah yang bersumber dari APBD (Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah) maupun di luar dari pelaksanaan APBD yang bertujuan menunjang peran dan fungsi pemerintah dalam proses pelayanan publik sehingga dapat menhasilkan manfaat secara ekonomi.

Pedoman Pengelolaan Barang Milik Daerah diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun 2014 yang petunjuk teknis pelaksanaannya ditindaklanjuti dengan terbitnya Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 19 Tahun 2016,sedangkan hal yang terkait dengan Penilaian, Akuntansi dan Pelaporan aset/barang milik daerah diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 tentang Standar Akuntansi Pemerintahan.

Dalam rangka meningkatkan pemahaman akan Teknis Penatausahaan, Penilaian, Akuntansi & Pelaporan Aset/Barang Milik DaerahPPKPD mengundang pejabat ataupun pegawai pada Instansi yang terkait untuk mengikuti Bimtek yang kami selenggarakan.

Demikian informasi yang dapat kami sampaikan mengenai bimtek, diklat barang dan aset pemerintah daerah

pelatihan bimtek

Related Posts

Bimtek Tata Cara Revisi RKAKL dan Pelaporan Keuangan Satker

Bimtek Tata Cara Revisi RKAKL dan Pelaporan Keuangan Satker dirancang untuk meningkatkan kompetensi aparatur dalam menyusun, merevisi, dan mempertanggungjawabkan anggaran secara tepat sesuai regulasi. Peserta akan dibekali pemahaman teknis penggunaan…

Selengkapnya more

Intensive Workshop 2026: Teknik Konsolidasi Laporan Keuangan Daerah yang Efektif & Bebas Temuan

Intensive Workshop 2026 membahas teknik konsolidasi laporan keuangan daerah yang efektif, akurat, dan bebas temuan audit demi tata kelola keuangan modern. Pengelolaan keuangan daerah di era modern menuntut transparansi, akuntabilitas,…

Selengkapnya more

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Lihat Artikel Lainnya

Bimtek Penataan Administrasi Kepegawaian: Rahasia Sukses Meningkatkan Tata Kelola ASN Modern

Bimtek Penataan Administrasi Kepegawaian: Rahasia Sukses Meningkatkan Tata Kelola ASN Modern

Pelatihan Manajemen Kinerja SDM Terbaik 2025/2026 untuk Optimalisasi Kinerja Pegawai

Pelatihan Manajemen Kinerja SDM Terbaik 2025/2026 untuk Optimalisasi Kinerja Pegawai

Bimtek Cara Penerapan Hukuman Disiplin PNS: Kunci Sukses Manajemen SDM Unggul 2026

Bimtek Cara Penerapan Hukuman Disiplin PNS: Kunci Sukses Manajemen SDM Unggul 2026

Bimtek Penyusunan Rencana Aksi Penerapan Standar Pelayanan Minimal SPM Pemerintah Daerah 2025

Bimtek Penyusunan Rencana Aksi Penerapan Standar Pelayanan Minimal SPM Pemerintah Daerah 2025

Bimtek Optimalisasi Implementasi SIMPEGNAS Dan Aplikasi Kinerja BKN 2025

Bimtek Optimalisasi Implementasi SIMPEGNAS Dan Aplikasi Kinerja BKN 2025
Verified by MonsterInsights